Siswa-siswi Fathimah Internasional Elementary School yang berkarakter, berprestasi, berjiwa entrepreneur, menjunjung nilai-nilai kebangsaan dan berwawasan global.
- Karakter (islam ahlussunnah waljama’ah, berakhlak mulia, sopan santun dan beretika).
- Berprestasi (berpikir kritis, kreatif, inovatif, kolaboratif dan komunikatif).
- Entrepreneur (Profesional, Mandiri dan melestarikan lingkungan).
- Kebangsaan (Pancasilais, Moderat, Local wisdom)
- Global (Bahasa International)
- Mendidik siswa-siswa berkarakter islami ahlussunnah waljama’ah, berakhlak mulia, sopan santun dan beretika.
- Membina siswa-siswi berprestasi nasional dan international.
- Menciptakan siswa-siswi berjiwa entrepreneur, profesional, mandiri dan mampu melestarikan lingkungan.
- Menanamkan siswa-siswi bangga menjadi bangsa Indonesia, berjiwa nasionalis, moderat dan melestarikan budaya lokal.
- Mengembangkan siswa-siswi mampu berbahasa internasional dan mampu berpartisipasi dalam Masyarakat global.